Wednesday, October 18, 2017

Tentang: Kebisingan

Bising adalah campuran dari berbagai suara yang tidak dikehendaki ataupun yang merusak kesehatan (Slamet, 2006). Sedangkan kebisingan sering digunakan sebagai istilah untuk menyatakan suara yang tidak diinginkan yang disebabkan oleh kegiatan manusia atau aktifitas-aktifitas alam (Schilling, 1981).

Tentang: Carpal Tunnel Syndrome (CTS)

Carpal Tunnel Syndrome (CTS) adalah salah satu gangguan yang disebabkan oleh trauma secara akumulatif ketika tangan digerakkan berulang-ulang pada periodesasi waktu yang lama yang menyebabkan penyempitan pada terowongan karpal sehingga terjadi penekanan terhadap nervus medianus pada telapak tangan (Haque, 2009 ; Woodall, 2012).

Tentang: Perbedaan Dermatosis dan Dermatitis

Dermatosis akibat kerja adalah kelainan kulit yang disebabkan oleh pekerjaan dan atau lingkungan kerja. Istilah lain untuk dermatosis akibat kerja adalah penyakit kulit yang timbul karena hubungan kerja. Penyakit tersebut timbul pada waktu tenaga kerja bekerja melakukan pekerjaan atau disebabkan oleh faktor-faktor yang berada pada lingkungan kerja (Parinduri, 2016).

Tentang: Gangguan Pendengaran

Gangguan pendengaran akibat bising atau noice induced hearing loss (NIHL) adalah tuli yang di akibatkan oleh terpaparnya bising yang cukup keras dalam jangka waktu yang lama. Biasanya gangguan pendengaran ini diakibatkan oleh bising di lingkungan kerja.

Tentang: Konflik dalam Dinamika Kelompok

Pengertian Konflik Dinamika Kelompok
Konflik dalam dinamika kelompok mencakup tentang mempertahankan pendapat diri sendiri agar pendapatnya dapat diterima sebagai keputusan akhir. Namun untuk memenangkan pendapatnya seseorang tersebut harus mencari kelemahan pada pendapat orang lain.

Faktor terjadinya konflik dalam dinamika kelompok
Faktor penyebab konflik menurut Smith, Mazzarela dan Piele antara lain:
1.    Masalah komunikasi
Merupakan salah satu faktor penyebab konflik yang bersumber dari komunikasi, pesan, penerima pesan dan saluran

Thursday, October 12, 2017

Per-31 Oktober Nomor Ponsel Wajib Registrasi Sesuai NIK

Informasi ini saya dapat di beranda facebook setelah beberapa kali men-scrol mouse. Berita yang terpampang di laman Solopos.com ini berisi tentang aturan baru dari Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo).

Tuesday, October 10, 2017

Seutas Senyum: antara Fiksi dan Nyata

Ada satu bagian menarik yang membuat saya terpikat saat pertama jumpa dengan novel karangan J. Angin ini, sebut saja Premortem. Sebuah karya fiksi yang katanya mengajak pembaca berpikir dan membongkar sendiri semua petunjuk tersembunyi.