Pengertian Konflik Dinamika Kelompok
Konflik
dalam dinamika kelompok mencakup tentang mempertahankan pendapat diri sendiri
agar pendapatnya dapat diterima sebagai keputusan akhir. Namun untuk
memenangkan pendapatnya seseorang tersebut harus mencari kelemahan pada
pendapat orang lain.
Faktor terjadinya konflik dalam dinamika kelompok
Faktor
penyebab konflik menurut Smith, Mazzarela dan Piele antara lain:
1.
Masalah komunikasi
Merupakan
salah satu faktor penyebab konflik yang bersumber dari komunikasi, pesan,
penerima pesan dan saluran